Sabtu, 27 Februari 2016

Membuat templates CSS

Assalammualaikum Wr. Wb.

Hari ini saya belajar membuat template CSS ternyata tidak sesulit yang saya pikirkan untuk mempelajari ini kita harus memahami strukturnya agar mudah dalam mengedit tempaltenya.

Tutorialnya :

1. Masuk ke browser tuliskan http://www.free-css.com/free-css-templates/.

2. Pilih desain template yangg anda sukai .




3. Klik pada gambar templatenya lalu pilih Download.



4. Kemudian klik ok.



5. Kemudian exstrak file nya tadi hingga menjadi contoh seperti folder dibawah ini.


6. Lalu buka folder yang di atas tadi cari yangg index.html seperti di bawah ini kemudian klik 2 kali.




7. Hasil templatenya tadi.



 8. Anda juga bisa mengeditnya sehingga tampilanya berubah cara mengeditnya pada index.html klik kanan pilih open with bluefish editor.bila anda mengunakan Windows buka index.htmlnya dengan notepad++. kemudian akan muncul script di bawah ini.






9. Silahkan edit script yang seperti gambar di atas ini

10. Kalau sudah klik ctrl+s kemudian di coba buka di web browser.


Sekian dulu postingan dari saya semoga bermanfaat bagi anda semua.


Wassalammualaikum Wr. Wb.





 

 

 

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More