Sabtu, 19 Maret 2016

Penanganan String dan Tanggal pada PHP

Assalamualaikum Wr. Wb.

Hari ini saya belajar tentang penanganan string dan tanggal pada php dari modul Pemrogaman_web_dengan_PHP_MySQl.pdf yang di beri oleh Mbah Suro Dhemit.

Apa itu String ? String merupakan kumpulan dari karakter. Dalam PHP, karakter sama dengan byte, dimana terdapat 256 karakter. PHP tidak mendukung native unicode. Untuk menuliskan sebuah string dalam PHP, bisa menggunakan 3 (tiga) cara, yaitu dengan :

1. single quoted – kutip tunggal ( ' )
2. double quoted – kutip ganda ( " )
3. heredoc sintaks.

Berikut ini beberapa contohnya :

Nama File : string1.php
Deskripsi : Program string dengan single quoted ( ' )
Contoh :


Hasil :

Keterangan : hanya mencetak string yang menggunakan petik tunggal.

Nama File : string2.php
Deskripsi : Program string dengan heredoc sintaks.
Contoh :
Hasil :

Keterangan :
Heredoc adalah cara yang kuat untuk membuat string di PHP dengan garis lebih tapi tanpa menggunakan kutipan. Heredoc jarang digunakan karena penggunaan sehari lebih rumit seperti membuat string dengan tanda kutip atau tanda kutip ganda. Selain ini heredoc tidak benar digunakan dapat, menyebabkan masalah dalam kode Anda.
  Seperti yang Anda lihat heredoc dimulai dengan operator <<< dan identifier. Setelah itu Anda dapat mengetik teks Anda di baris lagi seolah-olah itu string yang dikutip ganda. Ini berarti bahwa Anda dapat menggunakan variabel dalam heredoc tersebut.
Fungsi-fungsi String dalam PHP

PHP menyediakan lebih dari 90 fungsi untuk manipulasi string.
Beberapa fungsi manipulasi string yang sering digunakan, antara lain :
ƒ
-addslashes() – menambahkan backslashes (\) di setiap tanda kutip (quote) dalam string.
ƒ
-chr() – menghasilkan karakter dari bilangan ASCII

-ƒcrypt() – menghasilkan string terenkripsi searah.

ƒ -echo() – menampilkan satu atau beberapa string.

 -explode() – memecah string berdasarkan suatu delimiter (separator).

ƒ -htmlentities () – mengubah semua tag html menjadi HTML entities.

ƒ -htmlspecialchars() – mengubah semua karakter khusus menjadi HTML
entities

ƒ -implode() – menggabungkan elemen array menjadi string dengan suatu
delimiter (separator).

ƒ -join() – sama dengan implode()

ƒ -ltrim() – menghapus karakter tertentu (“ “, \t, \n, \r, \0, \x0B) di awal string.

ƒ -md5() – menghasilkan string terenkripsi searah.

ƒ -nl2br() – menambahkan HTML line break (<BR>) sebelum semua baris baru
dalam string.

ƒ -number_format() – mengatur format angka.

ƒ -ord() – menghasilkan kode ASCII dari suatu karakter.

rtrim() - menghapus karakter tertentu (“ “, \t, \n, \r, \0, \x0B) di akhir string.

split() – sama dengan explode

str_repeat() – mengulang string

str_replace() – mengganti semua string dalam pola menjadi suatu string.

strip_tags() – mengabaikan HTML dan PHP tag dalam string.

stripslashes() – menghilangkan backslashes (\) dalam string.

strlen() – menghitung panjang string.

strpos() – mencari posisi pertama sebuah string d alam string.

strrchr() – mencari posisi terakhir sebuah karakter dalam string.

strrpos() – mencari posisi terakhir sebuah string dalam string.

strrev() – membalik string.

strstr() – mencari posisi pertama sebuah karakter dalam string.

strtolower() – mengubah string menjadi huruf kecil (lower-case).

strtoupper() – mengubah string menjadi huruf kapital (upper-case)

substr() – memotong string

trim() - menghapus karakter tertentu (“ “, \t, \n, \r, \0, \x0B) di akhir dan
akhir string.

ucfirst() – mengubah huruf pertama dari semua string menjadi Upper-case.

ucwords() – mengubah huruf pertama tiap kata dalam string menjadi upper-
case.

wordwrap() – memotong sejumlah karakter dalam string dengan string-
break-character.

Berikut contoh contohnya :

Nama File : string3.php
Deskripsi : Program penggunaan fungsi strtolower, strtoupper, ucfirst,
ucwords, strrev, dan strlen dalam string.

Hasil :

Keterangan :
- strtolower, untuk mengubah string menjadi lower-case.
- strtoupper, untuk mengubah string menjadi upper-case.
- ucfirst, untuk mengubah huruf pertama string menjadi upper-case.
- ucwords, untuk mengubah huruf pertama tiap kata menjadi upper-case.
- strrev, untuk membalik string.
- strlen, untuk menghitung panjang string.

Nama File : string4.php
Deskripsi : Program penggunaan fungsi addslashes dan stripslashes pada string.

Hasil :

Keterangan :
Terdapat fungsi addslashes() yang akan menambahkan backslashes (\) pada setiap quote dalam string, dan sebaliknya fungsi stripslashes akan menghilangkan backslashes pada string.


Nama File : string11.php
Deskripsi : Program penggunaan fungsi wordwrap untuk memotong sejumlah
karakter dari string.





Hasil :



Keterangan :
Gambar atas merupakan contoh penggunaan fungsi wordwrap
untuk memotong sejumlah karakter dari string. Pada baris ke-3, fungsi wordwrap akan memotong string $text per-15 karakter dan dipisahkan (ditambahkan) dengan string “<br>”.

Nama File : string13.php
Deskripsi : Program penggunaan fungsi substr untuk memotong string.







Keterangan :
Gambar di atas merupakan contoh penggunaan fungsi substr (baris
ke-10) untuk memotong string. Pada baris ke-10 tersebut, string $nim akan
dipotong mulai karakter index ke-2 (index dimulai dari 0) sepanjang 2 karakter.

Fungsi-fungsi Operasi Tanggal dalam PHP
Fungsi dalam Operasi tanggal dalam PHP yang utama dan sering digunakan
adalah fungsi date(). Fungsi ini akan menghasilkan tanggal dan waktu server
sekarang. Beberapa pilihan parameter dari fungsi date() ini dapat dilihat pada
tabel berikut ini :









Nama File : date1.php
Deskripsi : Program menampilkan date/time dengan berbagai parameter.


Hasil :
Keterangan :
Script di atas tadi akan menampilkan tanggal,waktu,bulan,tahun, dan hari sekarang.

Nama File : date2.php
Deskripsi : Program menampilkan nama hari sekarang dalam bahasa Indonesia.


Hasil :

Sekian dari saya semoga bermanfaat untuk anda semua.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More