Rabu, 02 Maret 2016

Installasi CMS moodle

Assalamualaikum Wr. Wb.

Hari ini saya belajar menginstal cms moodle-latest-29.zip bersama teman teman yang di bimbing mas lucky.

Tutorialnya :

1. Masuk ke browser tuliskan Downloads CMS moodle-latest-29.zip

2. Jika sudah terdownloads masuk ke terminal ketikan perintah
#sudo su (enter)
#password (enter)
#caja (enter)


3. Kemudian copy moodle-latest-29.zip ke file directory /var/www/html/


4. Lalu klik kanan pada file pilih exstrack Here. Hinggu muncul folder moodle seperti gambar di bawah ini.


5. Kemudian tuliskan di browser localhost/moodle untuk melanjutkan installasi klik install.



6. Kemudian buat folder di dalam file directory dengan nama moodledata seperti gambar ini.


7. Kemudian isikan sesuai gambar di bawah ini.


8. Kalau muncul gambar ini klik next saja.


9. Masukan sesuai data anda contoh seperti gambar di bawah ini kemudian klik next.

10. Bila muncul gambar ini langsung klik next saja.


11. Bila muncul gambar ini langsung klik continue saja.


12. Bila ada file yg eror seperti gambar ini masuklah keterminal langsung tuliskan perintah apt-get install php5-(nama file yg error)
contohnya seperti gambar ini.


13. Kalau muncul gambar ini  tunggu saja sampai selesai lalu klik continue.


14. Kemudian isikan data sesuai yang anda inginkan contohnya seperti ini lalu klik update profil.


15. Isikan lagi data sesuai yang anda inginkan contohnya seperti ini lalu klik save changes.


16. Kemudian akan muncul gambar hasil installasinya lalu klik login pada pojok kanan atas untuk mencoba login nya.


 17. Masukan username dan password anda tadi untuk mencoba login nya berhasil atau tidak.



 18. Kalau login nya berhasil akan muncul gambar seperti ini.


 19. Kalau anda ingin menambahkan sesuatu atau mengeditnya silahkan tulisakan di browser http://localhost/moodle/admin/index.php



Sekian tutorial installasi dari saya selamat mencoba.

Wassalamualaikum Wr. Wb.

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More